Kacang Panjang Kinaya
Tanda daftar varietas hasil pemuliaan dapat dilihat di A6.3_kacang panjang kinaya
Kacang Panjang Kinaya
Tanda daftar varietas hasil pemuliaan dapat dilihat di A6.3_kacang panjang kinaya
Nenas PK-1 perlu dikomersilkan untuk meningkatkan kapasitas produksi dan memberi manfaat bagi dayasaing agribisnis nenas nasional. Komersialisasi varietas PK-1 perlu dilakukan agar hasil riset yang sudah dicapai menjadi tidak sia-sia dan dapat dimanfaatkan oleh para petani nenas maupun pelaku bisnis terkait. Varietas baru harus melewati tiga tahap sebelum dapat dikomersialkan, yaitu: (1) pelepasan varietas sebagai aspek legal; (2) pengenalan pasar untuk melihat penerimaan konsumen ; dan 3) perbanyakan untuk pengembangan/perluasan pasar.Terkait dengan hal tersebut di atas, komersialisasi varietas PK-1 hasil RUSNAS Buah Unggulan Nasional memerlukan beberapa tahapan penting yang meliputi: 1) Optimasi perbanyakan stek basal daun dan percepatan pertumbuhan bibit ; 2) Uji adaptasi untuk melihat pertumbuhan dan potensi hasil; 3) Pelepasan varietas untuk memenuhi aspek legal komersialisasi; dan 4) Perbanyakan bibit untuk komersialisasi nenas PK-1 kepada petani, distributor, dan pelaku agribisnis buah melalui pengembangan mother plantlet, perbanyakan in vitro, dan aklimatisasi hasil in vitro.
Keunggulan lain yang dimiliki oleh nenas PK-1 antara lain:
Pelepasan Nenas Mahkota Bogor sebagai Varietas Unggul berdasarkan Keputusan Menteri Pertanian No : 3508/Kpts/SR.120/10/2009. SK Menteri dan deskripsi varietas dapat dilihat di : nenas mahkota
Deskripsi varietas nenas delika subang :
nenas delika subang memiliki tinggi tanaman 80-100 cm, Diameter tajuk 155 cm, Jumlah daun 80, Lebar daun 6-8 cm, Panjang daun 95 cm, Umur berbunga 15.0 BST (Bulan Sesudah Tanam), Umur panen 18. BST (Bulan Sesudah Tanam), Panjang tangkai buah 17cm, Diameter tangkai buah 3,50 cm, Bobot buah 1386 gram, Jumlah daun mahkota 95,98, Lingkar tangkai buah 7.21, Diamater buah tengah 11-13 cm, Diamater hati 2-3 cm, Kedalaman mata 0.8-0.9 cm, PPT 14-19 brix, pH 3.5-4, Total asam 1.3-1.5, tepi daun tidak berduri, warna buah matang kuning bercorak hijau dan warna daging buah kuning pucat.
Direkomendasikan : untuk olahan
Deskripsi Varietas Kentang Katineung
Tanaman : kebiasaan tumbuh : Menyebar
Tipe tanaman : Tipe banyak daun
Tinggi tanaman : Sedang
Ukuran daun : Sedang
Susunan daun : Tertutup
Daun: intensitas warna hijau daun : Gelap
Anak daun: rasio panjang/lebar : Besar
Anak daun: pengombaan tepi : Sedang
Tanaman: umur panen : Dalam
Umbi: bentuk : Oval pendek
Umbi: kedalaman mata : Sedang
Umbi: warna kulit : Merah
Umbi: warna pangkal tunas : Merah
Umbi: warna daging umbi : Kuning muda
Kentang Katineung menjadi salah satu inovasi Indonesia dalam 107 Inovasi Indonesia dalam Kategori Pangan.
Tanda Daftar Varietas Tanaman Hasil Pemuliaan Kentang Katineung dapat dilihat di A6.10_katineung
Kentang Kagawa
Tanda Daftar Varietas Tanaman Hasil Pemuliaan dapat dilihat di A6.11_kagawa